Senin, 27 April 2015

Lomban Minta GAMKI Menjadi Pelaku Pembangunan Kota Bitung




Wakil Walikota Bitung Max Lomban, SE, MSI meminta agar Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) menjadi pelaku terhadap pembangunan Kota bitung, dimana peran GAMKI sangat membantu suatu kemajuan dan stabilitas menjaga kota Bitung. “jelas Lomban saat memberikan arahan dan materi menyangkut Kawasan Ekonomi Khusus (KEK), Internsional Hub Port (IHP)dan tentang Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)serta peran pemuda dalam pembangunan.
Sebelumnya Kegiatan ini dilangsungkan Ibadah Paskah GAMKI serta Pelantikan pengurus Kecamatan GAMKI Se-KOta Bitung yang dilantik Ketua DPD GAMKI Sulut Rivai Rompas, Spd, ST didampingi Ketua Gamki Bitung Terry Wowor bertempat Gedung Balai pertemuan Umum BPU Pemkot Bitung, Kamis 23/4.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar