Minggu, 30 November 2014

Sondakh Resmikan PT. Toyota Astra Motor Cabang Bitung. Dealer perlu memperhatikan Tanggungjawab Sosial dan Lingkungan


Dengan hadirnya Kantor Cabang PT Toyota Astra Motor cabang Bitung diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap sektor perekonomian terutama bidang otomotif dan tranportasi.
Selain itu diharap orientasi bisnis Kantor hasrat ini, dituntut adanya perhatian dan memiliki tanggungjawab terhadap sosial dan lingkungan seperti yang telah diatur dalam UU Nomor 40 Tahun 2007 dan Peratuaran Daerah Kota Bitung  Nomor 5 Tahun 2014.
Hal tersebut disampaikan Walikota Bitung Hanny Sondakh dalam Sambutan Peresmian penggunaan Kantor Penjualan dan Service PT Hasrat Abadi Toyota cabang Bitung bertempat Kelurahan Girian Weru II, Jumat 28/11.
Grand opening ini ditandai dengan Penadatanganan Batu Nisan dan Pengguntingan Pitah Oleh Sondakh bersama President Direktur Hiroyuki Fukui disaksikan segenap jajaran PT Toyota Astra Motor dan Undangan.




Humiang Tutup Diklat PIM Tingkat IV Angkatan III

Penutupan Diklat Kepemimpinan Tingkat IV Angkatan III ditandai dengan Pemberian Piagam Penghargaan dilanjutkan dengan pelepasan Kartu tanda peserta yang dikalukan oleh Sekretaris Kota Bitung Drs. Edison Humiang, MSI bersama perwakilan Badan Diklat Provinsi Sulut Ir. Julius Ramba, MSi dan Kaban BKD-PP Bitung Jossy Kawengian bertempat Ruang Sidang Kantor Walikota Bitung Jumat 28/11.
dihadapan 30 peserta Humiang mengajak untuk mengaplikasikan pengetahuan serta keahlian yang telah di peroleh dalam diklat terutama dalam menciptakan Kepemerintahan yang baik di tengah-tengah masyarakat.
Disamping itu perlu diperhatikan juga mengenai kedisiplinan guna mewujudkan kinerja yang baik dalam upaya mengoptimalkan kualitas pengabdian sehingga bisa menunjukan pelayanan yang bersih dan berkualitas. “harap Humiang. 




Pemkot Bitung Akan Gelar Perayaan Natal Tahun 2014

Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal Tahun 2014 di Kota Bitung, maka Panitia Pelaksana Hari-Hari Besar Nasional Kota Bitung akan menggelar Ibadah Perayaan Natal bersama Pemerintah dan Masyarakat Kota Bitung. Kegiatan perayaan ini dipadukan dengan Safari Natal Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara yang akan dilaksanakan pada hari Senin tanggal 1 Desember 2014, bertempat di Gedung Balai Pertemuan Umum (BPU) Kantor Walikota Bitung pada pukul 17.00 Wita. “Kami mengundang kepada seluruh masyarakat kota Bitung untuk dapat hadir pada acara tersebut karena undangan kegiatan ini bersifat terbuka bagi umum, “ujar Asisten III Setda Kota Bitung Drs. Malton Andalangi selaku Ketua Panitia.

Lomban Lepas Jalan Sehat HUT PGRI


Peran Guru yang paling utama adalah sebagai pengajar, pendidik dan sebagai teladan bagi muridnya adalah pesan Wakil Walikota Bitung Max J. Lomban, SE, M.Si dalam sambutannya pada kegiatan jalan sehat dalam rangka HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kota Bitung ke- 69 bertempat di depan Kantor Walikota Bitung. Jumat, 28/11.

“Dengan memperingati HUT PGRI diharapkan para guru dan segenap insan pendidik di kota Bitung mampu mewujudkan Revolusi Mental melalui penguatan peran strategis guru,” ujar Lomban. Tujuan dari jalan sehat ini  agar para guru yang ada di kota Bitung dapat memberikan contoh kepada masyarakat untuk membudayakan hidup sehat dengan berolahraga bersama.

Jalan sehat ini diikuti oleh seluruh guru di kota Bitung dengan serta dinas terkait dan jalan sehat ini ditutup dengan senam bersama.



Jumat, 28 November 2014

Humiang Pimpin Sidang MP TP-TGR kota Bitung



Majelis Pertimbangan Tuntutan Perbendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi (MP TP-TGR) Kota Bitung yang dipimpin  Sekretaris Daerah kota Bitung Drs. Edison Humiang menggelar sidang di ruang sidang MP-TPTGR Inspektorat Kota Bitung, Kamis (27/11). Belasan PNS lingkup Pemkot Bitung yang dinyatakan belum menyelesaikan Tuntutan Perbendaharaan dan Tuntutan Ganti Rugi (TP-TGR) menjalani sidang tersebut.

menurut Humiang sidang TP-TGR ini sangat penting untuk mewujudkan sistem pengelolaan keuangan dan barang yang lebih berkualitas serta bermanfaat guna mengantisipasi terjadinya kasus-kasus penyalahgunaan wewenang. Baik pejabat kepala SKPD maupun staf yang berdampak pada kerugian negara.

Humiang memanggil beberapa PNS untuk dimintai keterangan berdasarkan hasil pemeriksaan Inspektorat beberapa waktu lalu. Dan Mejelis Pertimbangan TP-TGR memutuskan ada beberapa PNS yang harus mengembalikan uang, baik secara tunai maupun mencicil disesuaikan dengan kemampuan PNS yang bersangkutan. Hal ini berdasarkan mekanisme penyelesaian kerugian daerah Majelis Pertimbangan TP-TGR yang sudah ditetapkan.

Seperti diketahui sidang MP TP-TGR kali ini diketuai oleh Humiang dimana Wakil Ketua I adalah Inspektur kota Bitung Tony Katuuk dan Wakil Ketua II adalah Asisten III Setda Kota Bitung Drs. Malton Andalangi serta Sekertaris Kepala BPK-BMD kota Bitung Frangky Sondakh.

Batas Wilayah Tendeki-Rokrok Resmi DiPatok

Setelah beberapa waktu lalu resmi disahkannya proses kesepakatan batas wilayah antara Kelurahan Tendeki Kecamatan Matuari kota Bitung dengan Desa Tontalete Rok-Rok Kecamatan Kema Kabupaten Minahasa Utara, akhirnya pada hari Rabu 26/11 kemarin resmi dilakukan pematokan pilar batas wilayah.

Penetapan batas dan pemasangan Titik-titik patok dipimpin langsung Assisten I Pemkot Bitung Bidang Pemerintahan dan Kesra Fabian Kaloh, SIP, MSI didampingi Kabag Pemerintahan Umum Pemkot Bitung Jerrry Kalalo, SH serta Tim dari Direktorat jendral pemerintahan Umum kementerian Dalam Negeri sub bidang wilayah dan perbatasan melalui Kepala Seksi Batas Wilayah II Wardani bersama Kabag Pemerintahan pada Biro Pemerintahan dan Humas Provinsi Sulut Boslar Sanger juga Kabag Pemerintahan Minut dan Camat Matuari, Lurah Tendeki dan Hukumtua desa Rokrok disaksikan masyarakat kedua belah piihak.

Selanjutnya, dari hasil Survei dan penetapan Batas Pilar Wilayah tinggal menunggu Penerbitan Surat dari Permendagri. “ujar Wardani.
Sementara, Kaloh menyampaikan terimakasih atas kerja keras warga Tendeki dan Rokrok atas usaha dalam bekerjasama dengan Pemerintah untuk menyelesaikan Batas Wilayah antara Kota Bitung dan Kabupaten Mnahasa Utara.
Disamping itu diharapkan pula setelah tapal batas tuntas dianggap tidak ada permasalahan lagi dan meminta masyarakat Tendeki dan Rokrok tetap berdamai hidup rukun dan baku-baku bae karena torang samua Basudara. “pinta Kaloh.






Rabu, 26 November 2014

Hasil Pengumuman Mahasiswa BLCC Tahun 2014



PROGRAM STUDI DILUAR DOMISILI KOTA-BITUNG
TIM PENGELOLA DAERAH
RINTISAN AKADEMI KOMUNITAS LOGISTIK BITUNG
BITUNG LOGISTICS COMMUNITY COLLEGE/BLCC
Alamat : Dinas DIKPORA Kota Bitung .Jln. Wolter Monginsidi
Girian Weru Dua Bitung Tlp 0438-31882, Fax 0438-34194, website
Kampus Sementara, SMKN 1 Bitung Jl.A.A.Maramis Bitung
www.dikporabitung.com, e-mail dikporabitung@yahoo.com Kode Pos 95544




PENGUMUMAN HASIL SELEKSI MASUK
MAHASISWA AKADEMI KOMUNITAS LOGISTIK BITUNG
“Bitung Logistik Community College/BLCC”
TAHUN 2014


 No
Nama Mahasiswa
Nomor Ujian
1
Eko R H Awali
BLCC - 002
2
Selviani Singal
BLCC - 003
3
Davidson Serwin Takalamingan
BLCC - 004
4
Soraya Naomi Sahempa
BLCC - 005
5
Indra L Abdul
BLCC - 006
6
Yanre H I Muntiaha
BLCC - 012
7
Rico M Takaliuang
BLCC - 026
8
Mario M. Humiang
BLCC - 027
9
Putri Alif Handayani
BLCC - 028
10
Yunike C Serang
BLCC - 031
11
Jeipi Tambiri
BLCC - 033
12
Karina Delavega
BLCC - 034
13
Oberlein Mameroh
BLCC - 039
14
Puspita Sari Wungguli
BLCC - 042
15
Jhon Winokan
BLCC - 043
16
Nicklas Pangke
BLCC - 051
17
Valentino B.Pelawiten
BLCC - 059
18
Meiske Kahimpong
BLCC - 065
19
Trixie Geovani Kaawoan
BLCC - 070
20
Friska Yunita Botu
BLCC - 071
21
Indra Gani
BLCC - 072
22
Bayu R.Muhammad
BLCC - 080
23
Fretty Marischa Sambu
BLCC - 087
24
Sahniar H.Paputungan
BLCC - 090
25
Handry Watulingas Pratasis
BLCC - 092
26
Fritsal Adangkasiang
BLCC - 096
27
Idzak S.Sambalao
BLCC - 097
28
Oktavianus Mamentiwalo
BLCC - 098
29
Darwin Lapuasa
BLCC - 106
30
Dwi Valentia Slamat
BLCC - 109
31
Ferdi Taneko
BLCC - 110
32
Meldy I Mameroh
BLCC - 111
33
Nikson Marthin
BLCC - 115
34
Hendra Sahari
BLCC - 116
35
Arinie Tuloli
BLCC - 122
36
Oktavianus H.Rompas
BLCC - 130
37
Fenyer H.Manumpil
BLCC - 134
38
Fernike Y.Bin Usman
BLCC - 147
39
Yudistira A Karim
BLCC - 150
40
Antika Manumpil
BLCC - 151
41
Achmad Renaldi
BLCC - 152
42
Kurnia Purbasari
BLCC - 158
43
Vernando Kalengkongan
BLCC - 160
44
Merry.C.Sangkuralang
BLCC - 168
45
Monica Bawansel
BLCC - 171
46
Pegilini J Pateh
BLCC - 172
47
Demis Rumampuk
BLCC - 176
48
Bryan M Sembel
BLCC - 182
49
Bramandita F Manossoh
BLCC - 184
50
Taufiq
BLCC - 186
51
Boyke Bolang
BLCC - 191






52
Lucky D. Bolang
BLCC - 193
53
Nidya Fidela Nusa
BLCC - 197
54
Putra P.W.A. Makasihi
BLCC - 198
55
Andrew Bonipacio Sarloa
BLCC - 202
56
Christie A. A. Kandyoh
BLCC - 203
57
Novita Sri W. Effendy
BLCC - 204
58
Rilya Badarab
BLCC - 216
59
Rini Mardanith Daleru
BLCC - 217
60
Dwi Cahya Wey. W. M.
BLCC - 223
61
Maria S. Manikome
BLCC - 240
62
Augy Tengker
BLCC - 260
63
Priska Wensen
BLCC - 261
64
Felderikha Ruung
BLCC - 266
65
Nadia Kimberli Londais
BLCC - 267
66
Nova Yana A. Salim
BLCC - 269
67
Muh Julkarnain K.
BLCC - 270
68
Agus Y. Makahekung
BLCC - 291
69
Chintya lalo
BLCC - 301
70
Leonardo Lawere
BLCC - 302
71
Linda Debi Tahulending
BLCC - 305
72
Wahyuni M. Antarani
BLCC - 306
73
Ningsih Yunus
BLCC - 308
74
Ismail Tahir
BLCC - 314
75
Septiani R. Kakombo
BLCC - 316
76
Christian H. Jap
BLCC - 317
77
Octavia Barnabas
BLCC - 318
78
Richard A. Waluyan
BLCC - 320
79
Christian Laloma
BLCC - 324
80
Anatia C. Tendean
BLCC - 328
81
Rolando Damopili
BLCC - 329
82
Jessen Tamaumang
BLCC - 330
83
Norlina Chamheynder
BLCC - 332
84
Leprin Bulele
BLCC - 337
85
Helda M.N Pangalila
BLCC - 343
86
Shinta Novalia Kawangung
BLCC - 348
87
Adrianto Medelu
BLCC - 352
88
Jovi Mandagi
BLCC - 354
89
Fandy Dalope
BLCC - 355
90
Julithania Bawuka
BLCC - 356
91
Yeftha Makahekung
BLCC - 361
92
Mordekhai Badasi
BLCC - 362
93
Elvin Siby
BLCC - 370
94
Kartika Budiman
BLCC - 372
95
Kristianto F. Sikome
BLCC - 374
96
Yan F. E. Bawias
BLCC - 388
97
Jayaprana I.S. Sembiring
BLCC - 391
98
Hamdun Pakaya
BLCC - 398
99
Arigs Pramana Makapehe
BLCC - 399
100
Anastasya Sigarlaki
BLCC - 400
101
Juan Swinggly Said
BLCC - 401
102
Christian Manumpil
BLCC - 402
103
Ayu A.A. Tumundo
BLCC - 406
104
Dolfina Falikres
BLCC - 418
105
Ratna Ningsih Lihu
BLCC - 425
106
Lady Diana Lumempow
BLCC - 428
107
Christovel C. P. Sastra
BLCC - 431
108
Vandy Tamara
BLCC - 433
109
Basri Inggile
BLCC - 434
110
Suryani Asia
BLCC - 437
111
Marcia H Kumontoy
BLCC - 444
112
Olviani L E Laloma
BLCC - 449
113
Rivaldo G S Gosal
BLCC - 451
114
Angelina Porawouw
BLCC - 452
115
Johana A Pangalila
BLCC - 455
116
Vandry Dingo
BLCC - 460


117
Inddra Walone
BLCC - 461
118
Erick Lendentariang
BLCC - 462
119
Astrid M.R.Machmud
BLCC - 463
120
Alfiyanto
BLCC - 464
121
Gladys R. Mamamoba
BLCC - 491
122
Anggara Tazim
BLCC - 509
123
Vinny Taweru
BLCC - 533
124
Ari Queen L. Siahaan
BLCC - 534
125
Ryan Yohanes Dunggio
BLCC - 535
126
Bian Balbo Sabillilan
BLCC - 537
127
Risaldi Harisa
BLCC - 550
128
Deyvianti V. H. Lengkong
BLCC - 556
129
Marini Watulingas
BLCC - 562
130
Novita Kalangit
BLCC - 569
131
Desye Sikome
BLCC - 570
132
Debby Lengkong
BLCC - 571
133
Gembong Triyas Jatmiko
BLCC - 575
134
Donny Alfa Tumandung
BLCC - 588
135
Monica Claudia Stacylia Angkouw
BLCC - 590
136
Stifen Manihing
BLCC - 604
137
Sari Damadanty Silaa
BLCC - 615
138
Gerry O De Breving
BLCC - 616
139
Ismail Wangi
BLCC - 620
140
Dewi Afika Suarah
BLCC - 623
141
Larry Teguriiri
BLCC - 624
142
Riski Ladorang
BLCC - 637
143
Marsel Sedeng
BLCC - 638
144
Lidya Fransisca Pontoan
BLCC - 663
145
Yudi Chrisly Paath
BLCC - 667
146
Daud V.Christoffel
BLCC - 669
147
Randdy W.Dirk
BLCC - 674
148
Rizky A Baerame
BLCC - 684
149
Indra Lucky Irvandi Lomboan
BLCC - 706
150
Friska Anggreini Budiman
BLCC - 707


Ket :
  • Pendaftaran kembali mulai hari Jumat 28 November s/d Selasa 02 Desember 2014 , di buka Pukul 09.00 – 14.00 di Kantor Sekretariat BLCC

  • Mengurus Surat Keterangan Bebas Narkoba di BNN Kota Bitung